PENJELASAN PARTISI SWAP DAN ROOT

Posted by




Assalamualaikum Warahmatullahi wabarakatuh,,,
Selamat Pagi ....

Dalam Postingan ini kami akan menjelaskan tentang PEMBAGIAN PARTISI LINUX Saat Proses Penginstallan.
Saat ini kami memakai Linux Mint Sebagai contoh, Baiklah langsung saja kita akan jelaskan , Untuk installasi linux dibutuhkan 2 partisi yaitu root dan partisi swap.

1. Partisi root

Partisi root dilambangkan dengan ( / ) beda dengan /root ,partisi root ( / ) digunakan untuk menginstall sistem linux, hampir sama dengan sistem partisi windows yang ditaruh di drive C

2. Partisi /swap

Partisi SWAP digunakan sebagai tambahan memori ketika sebuat sistem tidak bisa menjalankan suatu program, Besarnya partisi swap adalah 2x lipat dari RAM, Jadi semisal RAM kita hanya 1 gb, maka besarnya partisi swap menjadi 2 gb

Nah Bagaimana ketika RAM kita 8 GB apakah perlu swap, kan akan tidak mungkin RAM 8 GB kita 2x lipat kan? Jadi semisal kita mempunya RAM 8 GB, terserah anda ingin membuat swap nya sedikit ataupun tidak, karena fungsi dari partisi swap adalah sebagai tambahan RAM.

Mari Kita lihat ScreenShot saat pembagian partisi di linux mint , Cekidot


Pada gambar diatas kita pilih "Something Else" Karena kita akan membagi partisinya manual





Ditahap ini kita pilih Opsi ( + ) Seperti anda lihat di cursor tersebut


 Setelah itu atur partisi swap , bisa anda lihat diatas partisi swap diatur menjadi 2048 yang berarti 2GB , dan pilih Use As " SWAP AREA " ,Ok
  
Setelah itu kita akan membuat partisi root ( / ) dengan klik opsi ( + ) anda juga bisa lihat di screenshot


 Nah pada Opsi ini kita atur dengan type  Logical atur partisi root sesuai yang anda mau ,namun jika ingin dual boot ,aturlah dengan rapi  , dan pada opsi Use As kita pilih Ext4 karena sudah support ke ext4 atau jika anda bingung akan ext2,ext3,maupun 4 anda bisa baca Disini ,da dengan pilihan mount point yaitu root ( / )


Setelah itu anda bisa continue dan menginstallnya dengan lancar....

Terimakasih telah membaca Kunjungi terus https://linux-addictz.blogspot.co.id
Nantikan Update-nya ,Wassalamualaikum warahmatulahi wabarakatuh ,
Selamat beraktivitas...






Demo Blog NJW V2 Updated at: Mei 14, 2017

0 komentar:

Posting Komentar